Virus Corona di Wuhan Akibatkan Mobilitas Dibatasi, Tukang Ojek Jadi Pahlawan

Kondisi jalanan di Wuhan sepi transportasi (Twitter/ylchaniago)

Otoinfo.id-Karena adanya virus Corona di Wuhan layanan ojek pun dianggap sebagai pahlawan. Karena masyarakat mau tidak mau harus menghentikan aktivitasnya karena adanya virus ini. Mobilitas warga pun dibatasi, untungnya makanan dan pasokan logistik masih bisa didistribusikan.

Baca juga : Drag Bike 2020: Disupport Regina dan Brisk, Alvan Cebonk Makin Semangat!

Baca Juga:   ARRC 2020 (Seri 1) Sepang: Superpole UB150 Milik Fazrul Sham, Wahyu Aji Kedua

Dilansir dari South China Morning, Keberadaan ojek di Wuhan secara tidak langsung menyambung hidup warga Wuhan yang tidak bisa ke mana-mana. Karena permintaan yang meningkat, karyawan restoran yang tidak diizinkan untuk berkerja pun beralih menjadi tukang ojek kurir barang grosiran.

Baca juga : Virus Corona Tidak Jadi Penghalang, MotoGP Thailand Tetap Jalan!

Baca Juga:   Skutik Monster Zontes 350e: Siap Guncang Pasar dan Jadi Pesaing Berat Yamaha Tmax!

Belum diketahui bagaimana pasokan kebutuhan bisa masuk ke Wuhan. Dari laporan toko grosiran setempat, masih memiliki banyak stok untuk kebutuhan warga Wuhan. Dan dengan adanya ojek di Wuhan membantu mengirimkan kebutuhan warga setempat. Bagus Adit