Persentase Udara Terhadap Dimensi Velocity Stack

Otoinfo.id – Ada tabel sederhana mengenai hubungan bentuk velocity stack terhadap persentase jumlah udara yang diisap.

Paling mudah pada nomor 1. Dengan bibir throttle body yang tidak runcing mengakibatkan jumlah udaranya -6,7% lebih sedikit dari yang seharusnya.

Sedangkan pada nomor 2 dimana bibir throttle body lebih tipis atau runcing, membuat isapan -0,3% lebih sedikit dari udara yang seharusnya diisap.

Baca Juga:   Gadhuro Road Race 2021: Happy Ending! AMRF Koizumi Ipone ADD CLD BKRT Pojok Jaya Grup Wam Raih 10 Tropi

Berbeda ketika bagian tepi diberi bibir membulat dengan radius tertentu. Jumlah udara yang mampu diisap jadi jauh lebih banyak 2,8% dari yang seharusnya. Dengan desain dan dimensi yang diperhitungkan, jumlah udara yang diisap akan jadi jauh lebih banyak.

Baca Juga : Cara Desain Velocity Stack Yang Benar
Baca Juga : Asyik, Kini ECU Motor Bisa Diremapping, Tonton Videonya

Baca Juga:   Fadil Algassani Anak Didik GHP Tampil Gemilang di MRS 2024, Pimpin Klasemen Sport 150 Junior !

Untuk mempermudah mengetahui seberapa besar bentuk velocity stack mempengaruhi terhadap jumlah udara yang diisap, silahkan perhatikan gambar. MT4