Wednesday, July 2, 2025
spot_img

R15 Temanggung : Bulan Ramadhan Beri Santunan di Panti Asuhan!

Otoinfo.id-Yes!Bikers panutan warga Temanggung,Jateng ini telah mengadakan bakti sosial di panti asuhan. Club yang di nahkodai oleh Fajar Tri Laksono ini rutin tiap tahun adakan seperti ini. “Kami adakan rutin mas tiap bulan ramadhan untuk mengisi kegiatan bulan ramadhan kami,” ungkap Fajar saat melaksanakan kegiatan tersebut bersama clubnya pada Minggu (3/6).

Baca Juga:  Ala Iron Man! Yamaha NMAX 2024 Hybrid, Inovasi Terbaru (Rumor)

Mereka beri santunan pada anak yatim piatu di Panti Asuhan Al Amien yang beralamat di Secang, Magelang,Jateng. Sebelum mereka berangkat ke Panti Asuhan di Secang, Magelang mereka mengadakan bagi takjil terlebih dahulu di Kedu Temanggung.”Harapan kami mengadakan kegiatan seperti ini bisa tambah solid tambah erat kekeluargaannya dan memberi kesan positif pada masyarakat bahwa club motor itu baik serta tidak arogan,” ucap Fajar yang menutup kegiatannya dengan buka bersama anak-anak Panti Asuhan Al Amien. Sip! Lanjutkan!Sip!Aji

Latest Posts